“Sekarang kita ini sedang berada di ketinggian 850 diatas permukaan laut, jadi siang hari disini masih terasa sejuk juga sangat masih terasa keasriannya,” Terang Bupati.
“Tetap jaga keselamatan pribadi, bersama dan menjaga kelestarian lingkungan yang ada di jalur ini,” Pungkas Bupati.
Diketahui bahwa hadiah utama adalah satu tiket umrah, pada gelaran tersebut juga penyelenggara menyediakan tiga unit motor matic untuk peserta yang beruntung.
Selain itu, para peserta juga akan mendapatkan hadiah lainnya, pasalnya panitia telah menyediakan berbagai macam hadiah hiburan menarik lainnya.
Hadir pada kesempatan tersebut Unsur Forkopimda, kepala SKPD terkait, Camat Panumbangan dan beserta Tamu undangan lainnya. (Red)
PROKOPIM CIAMIS