Monthly Archives: January 2022

Percepat Herd Immunity, Polres Ciamis Gencar Laksanakan Program Vaksinasi

Pangandaran, analisaglobal.com — Kepolisian Resor Ciamis Polda Jabar terus gencar melaksanakan program vaksinasi guna percepatan herd immunity. Salah satunya dengan Gerai Vaksinasi ini digelar di Desa Cintakarya dan Desa Ciliang, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, Rabu (26 Januari 2022). Vaksinasi di menyasar ke masyarakat di Desa Cintakarya dan Desa …

Read More »

Realisasi Belanja Kementerian PUPR Tahun 2021 Capai 94,4%, Lebih Baik Dari Tahun 2020

Jakarta, analisaglobal.com — Dengan pagu total TA 2021 senilai Rp152,1 triliun, realisasi belanja Kementerian PUPR mencapai 94,4%, lebih tinggi dibanding TA 2020 sebesar 94,1%. Demikian disampaikan Menteri Basuki dalam Rapat Kerja dengan Komisi V DPR RI, Selasa (25/1/2022). Di bidang sumber daya air, Kementerian PUPR membangun 48 bendungan, 22.958 ha …

Read More »

Meskipun Sudah Tua, Lili Suharli Tetap Semangat Berjualan Susu Murni Keliling Pakai Sepeda

Kota Tasikmalaya, analisaglobal.com — Lili Suharli pria asal Kota Tasikmalaya dimasa tuanya masih tetap eksis berjualan susu murni. Lili pun sudah 25 tahun berjualan, meskipun sekarang sudah memasuki era digital atau masa teknologi yang canggih karena semuanya serba online, akan tetapi dia tidak lekang dimakan zaman, untuk menjajakan susu murni …

Read More »

Danrem 062/TN Kolonel Inf Kosasih, SE. Laksanakan Subuh Akbar Di Mesjid Agung Tasikmalaya

Kota Tasikmalaya, analisaglobal.com — Subuh Akbar serta gema sholawat nabi Muhammad SAW yang di laksanakan di Mesjid Agung Kota Tasikmalaya Jl. KH. Zaenal Mustofa Kelurahan Tawang Kecamatan Tawang Kota Tasikmalaya bersama Danrem 062/TN Kolonel Inf Kosasih, SE, yang diikuti lk. 200 orang. Rabu (26/1/2022). Acara ini dihadiri oleh Danrem 062/TN …

Read More »

Kapolsek Tamansari Polres Kota Tasikmalaya Pantau Langsung Giat Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun di SDN Setiamulya 4

Kota Tasikmalaya, analisaglobal.com — Giat vaksinasi anak usia 6-11 tahun yang dilaksanakan di SDN Setiamulya 4 yang berlokasi di Kp Cidarengdeng RW 11 Kelurahan Setiawargi Kecamatan Tamansari kota Tasikmalaya di pantau langsung oleh Kapolsek Tamansari Polres Kota Tasikmalaya AKP Nurrozi, SE yang didampingi oleh Kanit Binmas IPDA Asep Farid Maruf …

Read More »

Atas Dorongan Dari Masyarakat dan Pengalaman, H. M. Muslih Kembali Mencalonkan Diri Jadi Calon Kades Cisadap

Ciamis, analisaglobal.com — Bermodalkan dari pengalaman serta dorongan dari masyarakat untuk memimpin kembali di Desa Cisadap Kecamatan Ciamis ,H.Muhamad Muslih S.Ip mencalonkan kembali menjadi Kepala Desa. Saat dimintai keterangan, H.M.Muslih S.Ip mengatakan, dengan visi misi serta dengan pengabdian melayani kepada masyarakat Desa Cisadap yang selama ini seolah olah tidak ada …

Read More »

Kades Imbanagara Beserta Perangkat dan BPD Terima Peserta KKN Mahasiswa Dari Unigal Ciamis

Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Bertempat di Aula Kantor Desa Imbanagara Kecamatan Ciamis,penerimaan peserta KKN dari Universitas Galuh Ciamis dilaksanakan. Enam orang Mahasiswa dari Unigal diterima langsung oleh Kepala Desa Imbanagara bersama perangkat dan juga Ketua BPD beserta anggota. S Rohadi selaku Ketua KKN Unigal Ciamis menuturkan, selama pelaksanaan KKN di …

Read More »

Cek Kesiapsiagaan Prajurit, Kasad Gelar Pasukan di Monas

Jakarta, analisaglobal.com – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., memimpin Apel Gelar Pasukan yang diikuti oleh prajurit dari Satuan Tempur jajaran Kostrad dan Kopassus serta Kodam Jaya/Jayakarta yang berada di wilayah Jabodetabek, dalam rangka mengecek kesiapsiagaan serta mengantisipasi perkembangan lingkungan strategis, baik lingkup global, regional, …

Read More »