Daily Archives: February 6, 2023

Gempa Berkekuatan 7.8 Skala Richter Di Turki-Suriah, 2.300 Orang Tewas, Diprediksi Jumlah Korban Terus Bertambah

Gempa Berkekuatan 7.8 Skala Richter Di Turki-Suriah analisaglobal.com — Penerbangan penumpang ke bandara Kahramanmaraş, Hatay dan Gaziantep dihentikan setelah gempa besar berkekuatan 7,7 skala Richter melanda provinsi tenggara Türkiye pada Senin pagi (06/02/2023). Penerbangan dihentikan agar pesawat yang membawa tim penyelamat dan persediaan bantuan dapat mencapai wilayah tersebut secepat mungkin. …

Read More »

Presiden Jokowi Minta OJK Dukung Program Hilirisasi

Presiden Jokowi Jakarta, analisaglobal.com — Presiden Joko Widodo meminta Otoritas Jasa Keuangan (OJK) turut serta mendukung program hilirisasi yang tengah gencar dilakukan oleh pemerintah dengan bentuk dukungan konkret. Menurut Presiden, hilirisasi merupakan kunci agar Indonesia bisa melompat menjadi negara maju. “Tadi sudah disampaikan oleh Ketua OJK mengenai hilirisasi agar diberikan …

Read More »

Bertemu Dewan Pers, Presiden Tekankan Soal Kebebasan Pers Bertanggung Jawab

Bertemu Dewan Pers Jakarta, analisaglobal.com — Presiden Joko Widodo menerima kedatangan anggota Dewan Pers periode 2022-2025 di Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin, 6 Februari 2023. Dalam pertemuan tersebut, Presiden Jokowi antara lain menekankan pentingnya kebebasan pers yang bertanggung jawab dengan berdasarkan pada prinsip-prinsip dan etika jurnalistik. Presiden Tekankan Soal Kebebasan …

Read More »

SDN 2 Mangunreja Raih Juara Pertama Dalam Perlombaan Tata Upacara Bendera (TUB)

SDN 2 Mangunreja Juara Pertama Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Kedisiplinan dan kebersihan merupakan hal yang mendasar bagi kenyamanan di dunia pendidikan. Terkait hal tersebut, ruang lingkup pendidikan Sekolah Dasar Negeri 2 Kecamatan Mangunreja menggelar lomba Tata Upacara Bendera (TUB) dan lomba kebersihan, yang di ikuti oleh 18 SDN se-Kecamatan Mangunreja …

Read More »

Sekda Kabupaten Tasikmalaya, Hadiri Peringatan Isra Mi’raj Tingkat Kecamatan Singaparna

Sekda Kabupaten Tasikmalaya Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Mewakili Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto, Sekretaris Daerah Kabupaten Tasikmalaya Dr. H. Mohamad Zen, hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj Tingkat Kecamatan Singaparna yang diselenggarakan di Alun-alun Singaparna, Senin (06/02/2023). Dalam sambutannya, Sekretaris Daerah Zen menyampaikan ihwal koordinasi pihak panitia pelaksana peringatan isra’ mi’raj dengan jajaran …

Read More »

Panwascam Kecamatan Sukahening Lantik Anggota PKD Sebanyak 7 Orang, Edi Supardan : Jaga Netralitas

Panwascam Kec. Sukahening Lantik 7 Anggota PKD Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Menjelang pemilihan umum 2024, Pengawas Pemilu Kecamatan Sukahening melaksanakan pelantikan Pengawas Kelurahan Desa (PKD) sebanyak 7 orang dari 7 desa yang ada di wilayah kecamatan Sukahening Kabupaten Tasikmalaya yang di laksanakan di Aula PGRI Kecamatan Sukahening. Minggu (05/02/23). Hadir …

Read More »

Kapolsek Ciamis Sambang Koordinasi ke Sekolah Pasca Kejadian Percobaan Penculikan Anak

Kapolsek Ciamis Sambang Koordinasi ke Sekolah Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Kapolsek Ciamis Polres Ciamis Polda Jabar Kompol Ismet Inono melaksanakan sambang sekaligus koordinasi dengan masyarakat di lingkungan pendidikan. Sambang ini dilakukan di SDN 1 Mekarjadi, Kecamatan Sadananya, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Senin (06/02/2023). Sambang ini dilaksanakan bersama Bhabinkamtibmas Desa Mekarjadi …

Read More »

Tidak Lebih Dari 10 Jam, Satuan Reserse Polres Banjar Polda Jabar, Ringkus Pelaku Pembunuhan

Satuan Reserse Polres Banjar Ringkus Pelaku Pembunuhan Kota Banjar, analisglobal.com — Satuan Reserse Kriminal Polres Banjar Polda Jabar tidak lebih dari 10 Jam amankan pelaku Pembunuhan. Pelaku diamankan di persembunyiannya oleh Timsus gabungan Satuan Reserse Kriminal, setelah Olah TKP. Berawal dari Korban setiap malam mencari keong, biasanya sekitar jam 21.00 …

Read More »

Panwaslu Kecamatan Parigi Pangandaran Lantik 10 Anggota PKD Untuk Pemilu Serentak 2024

Panwaslu Kecamatan Parigi Pangandaran Pangandaran, analisaglobal.com — Panwaslu Kecamatan Parigi melantik 10 PKD pada Pemilu Serentak Tahun 2024 bertempat di Aula Kantor Kepala Desa Parigi. Minggu (05 Februari 2023). Ketua Panwaslu Kecamatan Parigi Kuswaya Adi, mengatakan ke 10 PKD Pemilu 2024 yang dilantik merupakan hasil seleksi. Dijelaskannya, dari jumlah pendaftar …

Read More »

Sempat Hilang, 5 Pendaki Di Jalur Puncak Dinding Ari Gunung Galunggung Akhirnya Ditemukan

Sempat Hilang Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — TIM TGU Tagana Kabupaten Tasikmalaya membantu Basarnas Pos SAR Tasikmalaya dalam Operasi Pencarian 5 orang Hilang di sekitar jalur pendakian Puncak Dinding Ari -Gunung Galunggung. Menurut informasi 5 orang tersebut mendaki jalur Dinding Ari Via Curug Cimedang pada Sabtu, 04 Februari 2023 Pukul 14.00 …

Read More »