Recruitment Anggota Panwascam, Bawaslu Kabupaten Tasikmalaya di Nilai Bobrok

Recruitment Anggota Panwascam

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Dimulai Sejak 21 September s/d 27 September 2022, Bawaslu (Badan Pengawas Pemilu), secara serentak mengumumkan Pembukaan Pendaftaran Seleksi Administrasi Calon Komisioner Panitia Pengawas Kecamatan (PANWASCAM) di berbagai daerah, Kota dan Kabupaten, diantaranya Kabupaten Tasikmalaya.

Proses ini di Hitung Tidak Sebentar, sebulan lebih dilaksanakan tentu setiap Calon Anggota Komisioner Panwascam mengikuti tahapan demi tahapan, dimulai dari Pendaftaran, Seleksi Administrasi Calon, Sampai dengan Test tertulis CAT (Computer Assisted Test), hingga terakhir Test Seleksi Wawancara yang dilaksanakan pada Hari Minggu tanggal 24 Oktober 2022 kemarin.

Namun Sejumlah Masyarakat yang mengatasnamakan Forum Pemuda Peduli Pemilu (FPPP) menyayangkan Proses tersebut, sebab ini hanya di jadikan formalitas belaka.

Menurut Ajat Munajat selaku Ketua Forum Pemuda Peduli Pemilu (FPPP) kabupaten Tasikmalaya mengatakan, dari Awal Proses Pendaftaran juga sebetulnya harus ada yang berguguran, Karena dari jumlah 403 Orang Pendaftar, hanya beberapa Persen pendaftar yang membuat Pernyataan, bahkan membuat Surat Izin Atasan. Ucapnya, Rabu (26/10/2022).

“Dan ini yang kebanyakan pendaftar tidak di laksanakan yaitu membuat surat Izin Atasan, apalagi seseorang yang mendaftarkan diri memiliki Gaji yang bersumber dari APBN yang jelas tidak boleh didalam aturan, seperti Pendamping Program kemitraan Desa atau Program Kementerian lain bahkan ada juga pendaftar yang bersumber dari APBD.” Jelas Ajat Munajat.

Lanjut Ajat menuturkan, Diawal Seleksi Administrasi Juga Bawaslu Kabupaten Tasikmalaya di Nilai Sudah main-main. Pasca dari seleksi administrasi Setiap Pendaftar juga mengikuti Tahapan Test CAT, dan ini yang dinilai Jujur Bagi Seluruh Para Peserta Karena ini penilaiannya berdasarkan Kompetensi Pribadi si Para Calon Pendaftar. Pasca dari Rangkaian tersebut tentu dari sejumlah pendaftar sudah mulai berkurang dari seleksi administrasi, dan dari hasil test tertulis CAT hingga masing-masing Calon Anggota Komisioner Panwascam Menjadi 6 Besar di masing-masing kecamatan. Tuturnya.

Baca Juga https://id.m.wikipedia.org/wiki/Wikipedia_bahasa_Indonesia

Bawaslu Kabupaten Tasikmalaya di Nilai Bobrok

“Memasuki Babak Baru ini yang dinilai curang dan bobrok, Karena di sini Test yang sesungguhnya yaitu si pendaftar harus mengikuti Test Wawancara baik tentang Kepemiluan Dasar, Tugas dan fungsi Pengawasan dan apa yang dimaksud dan fungsi sebagai Komisioner Panwascam.” Tandasnya.

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *