24 Personil PLN ULP Singaparna
Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — PLN Pastikan aktivitas warga tidak terganggu oleh gangguan jaringan listrik PLN UP3 Singaparna yang secara rutin melakukan pemeliharaan jaringan seperti yang dilakukan pada jaringan tegangan menengah (JTM).
Sebanyak 24 orang personil PLN ULP Singaparna UP3 Kabupaten Tasikmalaya diterjunkan dalam rangka pemeliharaan pasokan listrik untuk pelanggan. Kamis, (10/11/2022).
Laksanakan Perawatan Jaringan di 2 Wilayah
Ghesic selaku Supervisor Transaksi Energi PLN ULP Singaparna mengatakan, kegiatan pemeliharaan ini dilaksanakan guna menjaga keandalan pasokan listrik, terutama di sistem Kelistrikan dalam perawatan dan pemeliharaan rutin pada jaringan penting terus di lakukan, sehingga kehandalan pasokan tetap aman, dan pelanggan bisa terus menikmati listrik PLN. Ucapnya.
Baca Juga Bupati Tasikmalaya H. Ade Sugianto Hadiri Pisah Sambut Dandim 0612/Tasikmalaya