“Dengan sasaran tempat tempat ibadah, pos pos ronda, tempat tempat keramaian. Tujuannya memberikan rasa nyaman dan keamanan untuk warga Desa Ketapang sebagai wilayah Desa Binaan kita. Karna kita meng antisipasi yang sedang marak anak anak perang sarung, sehingga itu mengganggu ketertiban dan kenyamanan di malam Ramadhan”. Pungkas Serma Nahrowi yang di amini Aipda Imron.
Sekdes Ketapang Veby Saputra mewakili Kepala Desa Ketapang Hamsin menyambut baik dan mendukung kegiatan patroli Gabungan tersebut.
“Kami jajaran Pemerintah Desa Ketapang turut mendukung patroli bersama ini, karna bertujuan baik dan positif mencegah hal hal yang tidak di inginkan yang dapat mengganggu ketertiban di masyarakat, apalagi di Bulan Suci Ramadhan ini. Sehingga dapat tercipta rasa nyaman dan aman bagi masyarakat.” Tandasnya (*/Edimirza)
Baca Juga Seorang Pria Tidak Dikenal Pingsan Di Pinggir Jalan Cisayong, Polisi Evakuasi Korban