Bersama Dinas Lingkungan Hidup Kab. Tasikmalaya, Pemdes Kudadepa Sukahening Gelar Sosialisasi TPS3R

“Semoga dengan adanya sosialisasi tentang pengelolaan sampah pada hari ini, masyarakat desa Kudadepa pada khususnya dapat memahami akan pengelolaan sampah dan selalu menjaga kebersihan lingkungan, dan dengan adanya TPS3R kedepannya di wilayah desa Kudadepa ini dapat menigkatkan kesadaran kita semua akan pentingnya kebersihan,” pungkasnya. (AD)

Baca Juga Di Hadapan Presiden, PLN Paparkan Konsep Transisi Energi Menuju COP28 Pada Acara Puncak Festival LIKE 2023

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *