Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Bupati Ciamis Dr. H. Herdiat Sunarya meninjau langsung tempat pemungutan suara di beberapa Desa di wilayah Kabupaten Ciamis dalam rangka monitoring pelaksanaan pemilihan kepala desa (PILKADES) 2020 serentak di Kabupaten Ciamis. Sabtu (19/12/20). Bupati ciamis mengatakan, peninjauan ini dilaksanakan dalam rangka memastikan penyelenggaraan pilkades Kabupaten Ciamis …
Read More »Selain Agrowisata, Inilah Potensi Desa Kertajaya Panawangan Kabupaten Ciamis
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Masih dalam menelusuri objek wisata lokal dan UMKM kabupaten Ciamis, kali ini analisaglobal.com mengunjugi desa Kertajaya, kecamatan Panawangan Kabupaten Ciamis, adapun potensi yang dimiliki oleh Desa Kertajaya ada beberapa yang sangat potensial untuk diketahui, diantaranya terdapat spot wisata puncak pinus kertajaya yang begitu mempesona untuk melepas …
Read More »Komunitas PELINDUNG Ajak Warga Menanam Pohon Di Hutan Yang Sudah Kritis
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Dalam rangka giat perhutani dan pelindung kecamatan Lumbung. memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) Di dusun Ciheuleut, Desa Sadewata Kecamatan Lumbung. Kabupaten Ciamis, Yang di laksanakan oleh komunitas Pelindung Penanaman pohon tersebut di hadiri oleh pihak Penyuluh Kehutanan Kecamatan Lumbung (Bapak Entit Hidayat), Babinsa Desa Sadewata …
Read More »Berawal Dengan Modal Seadanya, “KRIPCA” H. Dude Bangkitkan Ekonomi Warga Sekitar
Kabupaten ciamis, analisaglobal.com — Pertumbuhan Industri rumahan di wilayah kabupaten Ciamis terus berkembang, dengan melibatkan warga sekitar dalam pengerjaannya menjadikan pemberdayaan yang sangat positif dalam meningkatkan ekonomi warga sekitar, salah satunya produksi dalam rangka mengolah bahan baku singkong sehingga menjadi kuliner sajian dengan berbagai rasa. H. Dede Hidayat (H. Dude), …
Read More »Ratusan Massa Pelanggar Prokes di Ciamis Menyerahkan Diri Ke Polres Ciamis
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Pasca ditetapkannya menjadi tersangka dan di lakukan penahanan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Muhammad Rizieq bin Hussein Shihab oleh pihak kepolisian. Sebagai bentuk protes terhadap penahanan Habib Rizieq di Polda Metro Jaya, ratusan massa yang mengaku ikut serta dalam penyambutan ke bandara ramai – …
Read More »Jama’ah Subuh Jum’at Banjarsari Ciamis, Gelar Do’a Keselamatan Bangsa Indonesia
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Sekitar 800 jamaah Pengajian Subuh Jum’at ( PSJ ) mengadakan do’a bersama untuk keselamatan Bangsa dan Negara Indonesia. Do’a dilakukan di Pondok Pesantren ( Ponpes ) Miftahul Inayah Banjarsari Ciamis, jum’at 12/12/2020. Do’a dipimpin langsung oleh pengasuh Ponpes Miftahul Inayah KH Yayan Ahmad Jalaludin. Pimpinan Pondok …
Read More »Peresmian RUTILAHU Program Karya Bhakti TNI Satkowil Kodim 0613 Ciamis Semester II T.A 2020
Ciamis, analisaglobal.com, – Tepatnya Pada hari Jumat tanggal 11 Desember 2020, pukul 08.00 wib s.d 09.30 Wib bertempat di Dusun Sukamaju Rt 14/06, Desa Mulyasari Kecamatan Pataruman Kota Banjar telah dilaksanakan Kegiatan peresmian rumah tidak layak huni Program Karya Bhakti TNI Satkowil Kodim 0613/ Ciamis Semester II TA 2020. Kegiatan …
Read More »Ini Hasil Sidak Proyek di Banjaranyar Oleh Komisi C DPRD Ciamis Bersama Ketua DPRD
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Komisi C DPRD Ciamis bersama Ketua DPRD Ciamis lakukan Sidak ( infeksi mendadak ) terhadap pekerjaan Penataan Lingkungan perkantoran Kecamatan Banjaranyar, yang menelan anggaran Rp 2.236.557.000, Kamis (10/12/2020). Pekerjaan itu di kerjakan oleh CV Delima. Sidak ini merupakan salah satu agenda kunjungan Komisi C DPRD Ciamis …
Read More »KPK Geledah Salah Satu Rumah Kontraktor di Ciamis
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Kembali Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah salah satu rumah diduga seorang pengusaha kontruksi di daerah Cimari kecamatan Cikoneng kabupaten Ciamis. Jumat (11/02/20) Saat dilakukan penggeledahan oleh KPK Situasi rumah yang dijaga satpam dengan pagar tertutup itu, yang menurut warga sekitar diduga adalah rumah bos PT. Prawasta, yaitu …
Read More »Brand Keripik “PUJI” Buatan Dede Rusdiana Bikin Ketagihan
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Dengan kontur wilayah panawangan yang di dominasi pertanian dimana penduduk setempat banyak menanam pohon singkong, talas, serta tanaman lainnya. Salah satunya Dede Rusdiana yang tinggal di RT 01/ 01 dusun Singgugu desa Kertayasa kecamatan Panawangan pada bulan Januari 2019 berinisiatif untuk membuka usaha olahan hasil pertanian. …
Read More »