Jakarta, analisaglobal.com — Motivasi dari Ketua Umum PSSI, Erick Thohir ternyata manjur melecut para pemain timnas meraih kemenangan perdana di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C. Jay Idzes dkk menaklukkan Arab Saudi, 2-0, dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (19/11). “Selamat …
Read More »PSSI Akan Kirim Surat Protes Terkait Kepemimpinan Wasit Ahmed Al Kaf
Jakarta, analisaglobal.com — PSSI akan mengirimkan surat protes kepada Konfederasi Sepak bola Asia (AFC) terkait wasit Ahmed Al Kaf yang memimpin pertandingan ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia antara Bahrain melawan Indonesia, Kamis (10/6). Pertandingan tersebut berakhir imbang 2-2 dan bermain di Stadion Nasional Bahrain, Riffa. Gol Bahrain …
Read More »Timnas Indonesia Nyaris Permalukan Bahrain. Erick Thohir Minta Langsung Fokus Lawan Tiongkok
Jakarta, analisaglobal.com — Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menghargai perjuangan Jay Idzes dan kawan-kawan yang nyaris mengalahkan tuan rumah, Bahrain di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia yang berlangsung di Bahrain National Stadium, Bahrain, Kamis (10/10). Dalam laga ketiga penyisihan di Grup C itu, Timnas dan Bahrain saling …
Read More »Jelang Laga Kontra Bahrain, Calvin Verdonk: Kita Harus Bermain Agresif dan Kompak
Jakarta, analisaglobal.com — Pemain belakang Timnas Indonesia, Calvin Verdonk mengatakan agresivitas menjadi salah satu kunci bagi timnya dalam menghadapi Bahrain di Stadion Nasional Bahrain, Kamis 10 Oktober 2024 malam. Dalam sesi konferensi pers jelang pertandingan, Rabu 9 Oktober 2024, Verdonk juga menggaris bawahi pentingnya permainan kolektif di sepanjang pertandingan meskipun …
Read More »ASTI ACADEMY : Raih Juara Satu Diajang Piala Gubernur Jawa Tengah 2024
Jawa Tengah, analisaglobal.com – Ajang even Sepak Bola, merebutkan Piala Gubernur Jawa Tengah 2024. Antara ASTI Kudus VS Safin Fati FA U-15 dalam pertandingan Final sangatlah seksi dan menegangkan. Dalam pertandingan tersebut sampai menit akhir menghasilkan berimbang dengan skor 0-0, sehingga berujung drama adu pinalti dengan menghasilkan skor 5-4. Bertempat …
Read More »Ikuti Kejuaraan Sepak Bola Piala Gubernur Jawa Tengah 2024, ASTI U15 Lolos Ke Babak 8 Besar
Jawa Tengah, analisaglobal.com — Even dalam kejuararan Sepak Bola Piala Gubernur Jawa Tengah 2024. Academy Sarana Talenta Indonesia ( ASTI ) U15 keluar sebagai juara grup G dan lolos ke babak 8 besar. Adapun setelah pada laga kedua babak 12 besar ASTI berhasil menekuk Tim Safin Pati FA dengan skor …
Read More »Tahan Imbang Arab Saudi, Satu Poin Penting Diraih Skuad Garuda
Tahan Imbang Arab Saudi Jakarta, analisaglobal.com — Timnas Indonesia sukses menahan imbang Arab Saudi dengan skor 1-1 pada laga Grup C Babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, Jumat (6/9) WIB. Pada laga tersebut, Indonesia memakai jersey putih, sementara Arab Saudi mengenakan jersey …
Read More »Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Jay Idzes : Pemain Siap Bekerja Keras
Jelang Laga Kontra Arab Saudi Jakarta, analisaglobal.com — Jelang laga babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra Arab Saudi, pemain belakang Timnas Indonesia, Jay Idzes mengungkapkan kesiapannya. Seperti dijadwalkan, laga akan digelar di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah pada Jumat 6 September 2024 pukul 01.00 WIB nanti. Idzes mengakui …
Read More »Kalah Dari Irak, Ketum PSSI Apresiasi Perjuangan Garuda Muda di Piala Asia U-23 2024
Kalah Dari Irak Jakarta, analisaglobal.com — Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengapresiasi perjuangan tim U-23 Indonesia meski kalah 1-2 dari Irak pada laga perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Kamis (2/5). Garuda Muda unggul terlebih dahulu melalui gol Ivar Jenner pada menit …
Read More »Shin Tae-yong Optimistis Garuda Muda Lolos ke Olimpiade 2024
Shin Tae-yong Optimistis Jakarta, analisaglobal.com — Tim U-23 Indonesia harus mengakui keunggulan Uzbekistan dengan skor 0-2 pada laga semifinal Piala Asia 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Senin (29/4). Dalam pertandingan ini, Indonesia tidak diperkuat salah satu penyerang andalannya, Rafael Struick, karena akumulasi kartu kuning. Bahkan, Garuda Muda …
Read More »