Priangan Timur

Akses Jalan Yang Tertimpa Longsor Menuju Cigalontang Kini Sudah Bisa Dilalui Kendaraan

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Longsor yang terjadi di Akses jalan Cigalontang akhirnya kini kembali bisa dilewati sekitar Pukul 14.56 Wib, dengan telah terbukanya kembali Jalan raya Cigalontang yang tertimbun tanah Longsor sepanjang ±50 Meter dan tinggi 60 Meter di jalan yang menghubungkan antara jalan kampung Ciwadaru ke Kampung Cigalontang Desa …

Read More »

Sawah Seluas 10 Hektar di Desa Ciulu Terendam Banjir Akibat Jebolnya Tanggul Sungai

Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Intensitas hujan tinggi yang mengguyur Kabupaten Ciamis membuat debit air sungai di Desa Ciulu meluap ke lahan pertanian, dan mengakibatkan jebolnya tanggul sungai. Padahal, lahan tersebut baru ditanami padi. Petani di Dusun Ciulu Rt/Rw 071/005 Desa Ciulu Kecamatan Banjarsari Kabupaten Ciamis terancam tidak dapat menikmati hasil …

Read More »

Pemkab Tasikmalaya Sigap Tangani Bencana Tanah Longsor Di Desa Jayapura Cigalontang

Kabupaten Tasikmalaya — Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya sigap tangani bencana tanah longsor yang terjadi di Kampung Gadog Desa Jayapura Kecamatan Cigalontang Kabupaten Tasikmalaya, Selasa (17/11/2020). Menurut Drs. Irwan Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kab. Tasikmalaya pemicu terjadinya longsor diakibatkan adanya resapan air hujan dari lahan pesawahan yang berada diatas tebing …

Read More »

Akses Jalan Menuju Desa Cigalontang Tertutup Material Longsor

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Hujan yang terus mengguyur Kabupaten Tasikmalaya mengakibatkan tanah bergerak dan terjadinya longsor sepanjang ±50 meter dan tinggi 60 meter sehingga menutupi jalan. Jalan yang menghubungkan antara Kampung Ciwadaru ke Kampung Cigalontang Desa Jayapura juga wilayah sekitar Desa Pusparaja sementara lalulintas tidak bisa dilalui roda empat maupun …

Read More »

PABPDSI Kabupaten Tasikmalaya Tunjukkan Eksistensi Dengan Audiensi

Kabupaten Tasikmalaya — Persatuan Anggota Badan Permusyawaratan Desa Seluruh Indonesia (PABPDSI) gelar audiensi diruang kerja sekda Kabupaten Tasikmalaya, Senin (16/11/2020) dalam rangka menunjukan eksistensi dan kinerja PABPDSI Kabupaten Tasikmalaya dengan tujuan memperjuangkan keberadaan BPD dalam menjalankan 3 tupoksi dasar BPD. Hilmansyah menjelaskan, Kegiatan audensi yang dilaksanakan diruang kerja Sekda Kabupaten …

Read More »

Dishub Kab. Tasikmalaya Akan Tindak Tegas Sopir Truk Pengangkut Sirtu Yang Tidak Taati Aturan

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com,- Menindak lanjuti atas masukan warga Desa Arjasari terkait dampak polusi debu dari kendaraan pengangkut sirtu (pasir batu) yang tidak memakai penutup yang melintasi jalur desa Arjasari kecamatan Leuwisari, Pihak Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Tasikmalaya langsung memberikan surat perintah kepada Kabid lalu lintas dishub kabupaten Tasikmalaya untuk meninjau …

Read More »

Pemdes Dan Masyarakat Arjasari Apresiasi Atas Kedatangan DPP GENPPARI

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com –Pemdes Arjasari Kecamatan Leuwisari Kabupaten Tasikmalaya terima kunjungan DPP GENPPARI selama 2 (dua) hari kemarin dengan tujuan untuk melihat atau menggali potensi – potensi yang ada di wilayah desa Arjasari. Senin (16/11/2020). Pemerintah desa sangat mengapresiasi kegiatan tersebut dan masyarakat sangat merespon bagus, serta antusiasnya masyarakat ketika …

Read More »

Sejumlah Warga Desa Cikunten Keracunan Makanan Usai Menghadiri Acara Ulang Tahun

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com,- Tepatnya pada hari Senin Tanggal 16 November 2020 Sekitar Pukul 13.35 Danramil 1211/Singaparna Mayor Dedi bersama Babinsa desa Cikunten mengecek adanya warga Desa Cikunten dan Desa Singasari yang mengalami keracunan diduga dari makanan setelah menghadiri acara undangan ulang tahun salah seorang anak bernama Abidal putra dari pasangan …

Read More »

Pembangunan Jalan Sindangreret – Cidadap Dipangkas, Ini Penjelasan Kabid Jalan dan Jembatan

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com,– Berkaitan dengan kegiatan pembangunan atau peningkatan kualitas jalan di kabupaten Tasikmalaya yang bersumber dari DAU, DAK, serta Banprov tahun anggaran 2020 memang tidak jelas atau tidak ada kepastian dikarenakan seluruh anggaran di Refocusing. Atep Dadi Sumardi, ST. MT kepala bidang jalan dan jembatan menjelaskan Kepastian untuk bantuan …

Read More »