Lanjut Dewi, Sebelum adanya pembangunan trotoar ini, tidak pernah adanya genangan air seperti sekarang ini. Dirinya pernah mencoba melaporkan permasalahan buruknya pembangunan drainase tersebut kepada pihak dinas terkait, tapi sampai sekarang ini belum ada perbaikan sama sekali. Ungkapnya
Hal serupa juga disampaikan oleh Nina yang rumahnya persis di berbatasan dengan drainase trotoar tersebut, menurutnya, “drainase trotoar ini tidak berfungsi dengan baik layaknya saluran buangan air yang seharusnya berfungsi dengan baik. Saya kecewa kepada dinas terkait kenapa sudah dari lama drainase trotoar yang tidak berpungsi dengan baik ini, tidak di Perbaiki.” Ucapnya
“Kalau sudah hujan, air keluar dari drainase di sepanjang kurang lebih 600 meter. Bahkan jalan yang biasanya tidak pernah tergenang air kalau hujan sudah pasti banjir.” Jelasnya
Harapan saya dan sejumlah penguna jalan berharap dinas terkait Pemkab Ciamis untuk segera memperbaiki drainase bermasalah tersebut melalui dinas terkait.” Harapnya***A.WP