DPK APDESI Karangnunggal Singkirkan DPK APDESI Taraju Dengan Skor Tipis 1-0

“Ini semua berkat kerjasama tim yang baik, dan di babak selanjutnya kami akan mengevaluasi pemain terutama dalam penyelesaian akhir dan lini belakang yang kurang komunikasi, untuk formasi kami akan tetap menerapkan pola 4-4-2 dan itu tergantung situasi” ujarnya

Iman Surohiman Official Tim DPK APDESI Karangnunggal Sekaligus Kepala Desa Ciawi Kecamatan Karangnunggal Kabupaten Tasikmalaya. Minggu (20/09/20)***Foto Dokumen (uwa)

Iman Surohiman juga berharap dengan modal kemenangan dari dua laga menjadi motivasi bagi tim DPK Apdesi Karangnunggal sehingga kepercayaan diri dan mental para pemain semakin bertambah untuk meraih gelar juara di ajang liga desa 2020 ini. Harapnya

Hal senada di sampaikan juga oleh kapten Tim DPK Apdesi Karangnunggal Ajis Nuryana menyampaikan secara garis besar kami evaluasi formasi akan dilakukan dan untuk pola permainan kami secara ofensif dan devensif tetap akan kami terapkan pada pertandingan di babak selanjutnya. Ucapnya

“Yang paling utama di evaluasi mungkin di penyelesaian akhir karena begitu banyak peluang pada pertandingan hari ini hanya satu goal yang tercipta, serta di lini belakang karena kurangnya komunikasi sehingga jangan sampai terjadi lagi banyak pelanggaran yang tercipta, apalagi nanti lawan kami selanjutnya yaitu DPK Apdesi Cipatujah, akan tetapi kami DPK Apdesi Karangnunggal tetap optimis untuk memenangkan pertandingan nanti.” Pungkasnya***uwa

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *