Food Court Segera Dibangun, Sebanyak 105 PKL Alun – Alun Ciamis Segera Direlokasi

Baca Juga Polri Bongkar 3 Situs Judi Online Dengan Omzet Miliaran

Terkait relokasi PKL sendiri sesuai dengan kesepakatan semuanya baik dari asosiasi maupun forum PKL sekaligus dari DKUKMP, kita relokasi selama 6 bulan kedepan dijalan Ir. H. Juanda, samping kiri trotoar alun alun taman raflesia.

Saya berharap kedepan setelah dibangunnya food court ada penataan parkir yang memadai, bisa menikmati jajanan kuliner di Ciamis oleh masyarakat dengan nyaman, aman dan bisa menikmati makanan di ciamis dengan suasana yang layak. Harapnya

Disamping itu, Opuy Suganda perwakilan pedagang alun – alun ciamis menuturkan, terkait pembangunan Food court menurut pandangan kami cukup bagus dan relokasinya dan penataan pedagang alun-alun ciamis emang bagus dari kami sebagai masyarakat Ciamis dan mendukung. Tuturnya

Namun di sisi lain, tolonglah yang punya tekad pembangunan itu lihat ke bawah ke pedagang-pedagang yang kena imbasnya, kami mohon minta silaturahminya dari yang mendapa tender proyek food court tersebut. Ucap Opuy

Saya berharap ada silaturahminya dari pemborong agar kedepanya bisa saling memahami dan saling membantu. Ujar Opuy. (Dods)

Baca Juga Jelang Pilkada Serentak 2024, KPU Ciamis Gelar Sosialisasi Melalui Journalist Camp Di Bukit Baros

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *