Gempabumi M 6.1 Di Garut, BNPB : Satu Warga Luka Ringan

Menyikapi adanya gempabumi Garut, maka Kepala BNPB akan segera mengirimkan tim untuk membantu pendampingan daerah dan kaji cepat serta kebutuhan lain yang diperlukan. Sementara itu, perkembangan informasi darurat terkait gempabumi Garut akan disampaikan secara berkala.

“Tentunya saya dengan seluruh tim dan BPBD ini segera akan mengumpulkan informasi dan dan keterangan lebih lanjut. dan setiap perkembangan informasi yang diperoleh akan diinformasikan kepada masyarakat,” kata Suharyanto.

sumber : bnpb.go.id

Baca Juga Gempa Magnitudo 6.4 Di Garut Tidak Berpotensi Tsunami, Getarannya Terasa Sampai Tasikmalaya

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *