Kasdim 0612/TSM Hadiri Acara Sarasehan Aswaja Bersama Forum Alim Ulama dan Masyarakat Kec. Cisayong

“Tri Kerukunan (Kerunanan Intern Umat Beragama, Kerukunan Antar Umat Beragama Dan Kerukunan Umat Beragama Dengan pemerintah), Kerukunan Itu jangan jauh-jauh menghargai antar umat beragama tetapi dalam satu agama pun masih belum bisa menghargainya Contoh ada keyakinan sholat subuh dengan membaca qunut tetapi di sisi lain ada yang tidak qunut tetapi tidak menghargainya malah melecehkannya.” Kata Kasdim

Lanjut Kasdim menambahkan, munculnya intoleransi itu adalah gejala radikalisme, Kodim 0612/Tsm membantu pemerintah dengan bakti TNI (TMMD dan BSMS) yang di dalamnya ada penyuluhan mulai dari kerukunan umat beragama ini merupakan bentuk nyata, komsos sampai dengan tingkat desa para Babinsa melakukan komsos dengan semua pihak. Imbuhnya.

“Suatu perbedaan bukan untuk di perdebatkan tetapi kita harus di hargai, maka kita harus mengetahui 4 pilar yang kita harus ketahui diantara nya, 4pilar kebangsaan yang meliputi Pancasila, 1945, NKRI dan Bhineka tunggal ika adalah satu kesatuan dalam mewujudkan masyarakat yang adil dan makmur.” Pungkas Kasdim. (Red)

Pendim 0612 Tasikmalaya.

Baca Juga Babinsa Desa Sidoasih Kecamatan Ketapang, Bersama Warga Renovasi Rumah Marbot

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *