Kebersamaan Satgas TMMD Ke-115 Kodim 0612 Tasikmalaya Dalam Mengerjakan Infrastruktur dan Makan Bersama Warga

Kebersamaan Satgas TMMD Ke-115 Kodim 0612 Tasikmalaya

Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Kebersamaan dalam menjalankan kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) tidak hanya terlihat saat melakukan pekerjaan Rumah Tidak Layak Huni(RLTH), pembuatan jembatan, pengaspalan jalan dan Pembuatan Posyandu namun juga terlihat saat. Makan bersama seiring berakhirnya program TMMD.

Baik masyarakat maupun Satgas TMMD ke-115 Kodim 0612 Tasikmalaya terlihat sangat akrab sekali sembari makanan terus di kunyah.

“Dengan kebersamaan ini masyarakat merasa senang dan merasa TNI menjadi bagian dari keluarga besar serta merasa mendapatkan suatu kehormatan bisa menyantap bersama makanan siang di waktu istirahat,” ucap Kapten czi Rohadi sebagai pawas TMMD

Dalam Mengerjakan Infrastruktur dan Makan Bersama Warga

Kebersamaan dalam menjalankan kegiatan Tentara Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke-115 Tahun 2022 di wilayah Kodim 00612/Tasikmalaya tidak hanya terlihat disaat melakukan kegiatan fisik pembuatan jalan, rehab rumah, perbaikan jembatan dan pembangunan posyandu.

Baca Juga Satgas TMMD Ke-115 Kodim 0612 Tasikmalaya Lakukan Pengerjaan Finishing Rutilahu

Akan tetapi disaat sarapan makan pagi, makan siang dan makan malam terlihat rukun dan akrab. Ini menandakan begitu dekat dan menyatunya TNI dengan rakyat. Suasana yang begitu nyaman dan terasa akrab, ditunjukan prajurit yang mengikuti Satuan Tugas TMMD wilayah Kodim 0612 Tasikmalaya yang sedang menikmati makan siang bersama dengan masyarakat, Selasa (08/11/22).

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *