Dalam kegiatan tersebut, para tamu undangan disambut dengan Lengser dari Sanggar Malati yang juga binaan LSM GMBI KSM Jatinagara.
Dan Bentuk Pokja Di Setiap Desa se-Kecamatan Jatinagara
Ketua LSM GMBI KSM Jatinagara Yanto Fadilah dalam sambutanya menyampaikan, LSM GMBI KSM Jatinagara berkinerja positif dan bersinergi dengan pihak Pemerintahan Kecamatan Jatinagara.
Ia juga menyampaikan terima kasihnya kepada semua pihak yang telah ikut serta mensukseskan acara Rakercam LSM GMBI KSM Jatinagara.
“Dari hasil kegiatan Rakercam ini terbentuk pokja di tiap Desa yang ada di Kecamatan Jatinagara yang sekaligus nantinya akan di beri SK oleh ketua GMBI KSM Jatinagara dan di tembuskan kepada setiap Aparatur Negara,” tutup Yanto. (Dods)
Baca Juga Lantik Kades PAW, Bupati Ciamis Tidak Kehendaki Ada Bongkar Pasang Perangkat Desa