Sementara itu, Tenius Tebuni mengatakan bahwa, dirinya bergabung dengan KKSB karena dijanjikan kebutuhan hidupnya akan dipenuhi dan diberikan uang, namun Tenius Tebuni merasa sadar bahwa, dirinya telah ditipu karena selama menjadi anggota Kelompok KKSB Kelompok Militan Rambo Lokbere, dirinya sering kelaparan di dalam hutan karena kekurangan logistik, ditambah KKSB tidak solid selalu terpecah-pecah dan bergerak masing-masing.
Selain itu, Tenius Tebuni juga merasa bahwa yang dilakukan KKSB selama ini bertentangan dengan hati nuraninya dengan kerap kali memeras dan mengancam masyarakat, serta menyakiti bahkan membunuh masyarakat yang tidak mau membantu.***red
Sumber : Pen BrigifÂ