Sementara menurut Ade Rona selaku Camat Salawu menuturkan awalnya masyarakat kurang antusias untuk vaksinasi, akan tetapi setelah terus-menerus ada edukasi dari pihak desa, para tokoh, dan puskesmas sekarang begitu antusias untuk mendapatkan vaksinasi. Hari ini serentak setiap desa vaksinasi dengan target 1000 vaksin yang bekerja sama antara pemerintah desa, puskesmas dan BKKBN. tuturnya.
“pentingnya kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara itu harus karena sebagai bekal hidup yang utama maka dari itu dimasa pandemi ini hal yang paling utama adalah dengan cara vaksinasi”. imbuh Ade Rona.
Jurnalis : YDN