Pemungutan Suara Tinggal Menghitung Hari, Ketua PPK Sadananya Pastikan Logistik Sampai ke TPS Tepat Waktu

Untuk pengamanan sendiri tentunya bersama sama dengan aparat pemerintahan juga terutama TNI – Polri, dalam ini kami bekerja sama dengan Kapospol dan Danposrami Sadananya.

Lebih lanjut Muhammad Nurwan Khairi mengatakan, untuk pendisteibusian logistik ke PPS, kami rencananya akan dilaksanakan pada hari ini Senin tanggal 25 November 2024.

Selanjutnya untuk pendistribusian dari PPS ke TPS akan dilaksanakan pada tanggal 26 November dan itu harus sudah dipastikan bahwa PPS langsung distribusikan ke setiap TPS karena H -min 1 ini silogistik dari mulai kontak dan lain-lain ini harus sudah berada di TPS. Ucapnya. (Dods)

Baca Juga Kabupaten Ciamis Berduka, Calon Wakil Bupati Yana D. Putra Meninggal Dunia

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *