Milad Ke-3 DPC IPJI Ciamis
Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Dalam rangka memperingati milad DPC IPJI ( Ikatan Penulis dan Jurnalis Indonesia ) Kabupaten Ciamis yang ke 3 dan ke 23 untuk IPJI,jajaran kepengurusan DPC IPJI Ciamis bersama Polres Ciamis melaksanakan kegiatan Baksos berupa santunan kepada anak yatim piatu dan jompo yang dilaksanakan di wilayah Desa Nasol Kecamatan Ciamis. Kamis,30/11/2023
Turut hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Kapolres Ciamis, Kapolsek Cikoneng beserta jajaran, Kepala Desa Nasol dan juga jajaran pengurus DPC IPJI Ciamis
Dalam sambutanya, Kapolres Ciamis AKBP Tony Prasetyo Yudhongkoro mengucapkan terimakasih dan apresiasi kepada IPJI yang dikomandoi oleh Muhammad Rifa’i ( Ketua ) yang mempunyai tugas memberikan edukasi kapada kita semua melalui laman berita, media maupun surat kabar.
Laksanakan Baksos Santunan
“Selamat milad untuk IPJI yang ke-3 mudah mudahan media melalui wadah IPJI bisa lebih baik lagi dan bisa memberikan edukasi, hiburan sekaligus menentramkan hati Masyarakat kita semua.”
Saya apresusi peryaaan milad disalurkan kepada kegiatan yg positif termasuk bakti sosial ini.
Baca Juga Purna Tugas, Ini Harapan Dindin, S.Pd, M.Si Camat Kadipaten Kabupaten Tasikmalaya !!!