Radityo Egi Pratama juga menyampaikan, jika pemerintah daerah akan terus berupaya untuk memberikan bantuan dan pelayanan terbaik kepada masyarakat yang terdampak bencana.
“Kami akan terus memantau kondisi terkini dan berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait untuk memastikan bahwa bantuan yang diberikan dapat tepat sasaran dan bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan,” ujar Radityo Egi Pratama.
Pada kesempatan itu, Radityo Egi Pratama juga mengimbau kepada masyarakat untuk tetap waspada dan berhati-hati, terutama saat musim hujan seperti saat ini. (*/Edimirza)
sumber : Diskominfo Kab. Lampung Selatan
Baca Juga Kepala Desa Mangunreja Serahkan SK Kepengurusan BUMDes Periode 2025-2029