PPD Saburai 2024, Lampung Selatan Jadi Kabupaten Dengan Capaian Reformasi Birokrasi Terbaik Di Lampung

Tidak hanya itu, Bupati Nanang berharap melalui prestasi itu dapat meningkatkan motivasi untuk terus beraksi nyata melalui inovasi yang terus dikembangkan.

Harus Tetap Semangat Untuk Terus Berprestasi

“Kita harus tetap semangat untuk terus berprestasi. Mari kita jaga persatuan dan kesatuan ini melalui semangat gotong royong,” kata Nanang.

Capaian prestasi Pemkab Lampung Selatan ini menunjukkan, jika pemerintah kabupaten telah berhasil menjalankan pembangunan daerah. Hal itu terlihat dari prestasi yang didapatkan selama tiga tahun berturut-turut.

Dimana pada tahun 2022 lalu, Pemkab Lampung Selatan mendapatkan Penghargaan Pembangunan Daerah Terbaik Kategori Kabupaten. Dan pada tahun 2023, Pemkab Lampung Selatan kembali mendapatkan penghargaan sebagai Kabupaten Terbaik dalam Perencanaan Pembangunan Ekonomi Inklusif dan Berkelanjutan. (*Edimirza)

sumber : Diskominfo Kab. Lampung Selatan

Baca Juga Sebanyak 15 KPM Di Desa Sukahening, Kembali Terima BLT-DD Periode Bulan April 2024

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *