“Kita berharap kejadian ini tidak terulang lagi. Ini juga menjadi tanggungjawab kita semua kalau si adek ini kita pulihkan seperti sedia kala,” kata Letkol Inf Wahyu AR menambahkan.
Letkol Inf Wahyu AR menambahkan, pihaknya juga akan melakukan koordinasi lebih lanjut dengan dinas intansi terkait pendidikan anak. “Tapi yang jelas kita lihat kondisi fisiknya kita lihat dulu upaya pemulihan kondisi fisik. Fisik lemah, pertumbuhan kurang dan psikis juga tertekan kita fokus pulihkan dahulu,” katanya. (Red)
sumber : Pendim 0613 Ciamis
Baca Juga Bupati Tasikmalaya H. Ade Sugianto Hadiri Gerak Jalan Sehat HUT PGRI Ke-78 Di Lapangan Cigalontang