Sambut HUT RI Ke-78, Siswa Siswi TK, RA dan PAUD Ikuti Lomba Mewarnai di Desa Kertahayu Pamarican

Baca Juga Bersama Kapolsek, Camat Kadipaten Mengawal Langsung Jalannya Pawai Lampion Gerakan Pramuka

Ditempat yang sama menurut Ketua PHBN Yuldan Efendi mengatakan, dari tanggal 02 Agustus 2023 mungkin sampai tanggal 17 Agustus 2023, lomba lomba akan dilaksanakan, harapan saya semoga dari yang sudah dan belum dilaksanakan semuanya berjalan lancar, aman, kondusif dan menumbuhkan rasa nasionalisme yang tinggi juga dapat memperarat tali persaudaraan, katanya.

“Ucapan terima kasih dan apresiasi yang setinggi tingginya kepada seluruh jajaran panitia dan masyarakat desa Kertahayu yang telah mendukung dari segi moril maupun materil, semoga apa yang teah diberikan kepada kami demi terselenggaranya acara ini, saya hanya bisa berdo’a semoga menjadi amal ibadah, aamiin,” pungkasnya. (Ambeng)

Baca Juga Anggota DPRD Kabupaten Garut Laksanakan Monitoring Kegiatan Pramuka Dan Pertandingan Bola Volley

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *