Kabupaten Ciamis, analisaglobal.com — Sebuah insiden tragis terjadi di objek wisata Curug Panganten, yang terletak di Dusun Cukang Uncal, Desa Tanjungsari, Kecamatan Sadananya, Kabupaten Ciamis, pada Sabtu (5/4/2025) siang. Seorang pengunjung remaja dilaporkan meninggal dunia setelah tenggelam di lokasi wisata tersebut. Korban diketahui bernama Rifki Juliansyah (17), warga Kampung Langkob …
Read More »