Kades Geresik Lakukan Sosialisasi Melalui Posyandu
Kabupaten Tasikmalaya, analisaglobal.com — Untuk menekan dan meurunkan angka stunting di wilayah desa Geresik kecamatan Jamanis, kepala Desa Geresik Taopik Rohman terus melakukan sosialisasi melalui Posyandu agar lebih efektif dalam menyampaikan terkait program kesehatan bersama para kader dan bidan desa.
Adapun yang pelaksanaan sosialisasi terkait stunting, Kepala desa Geresik Taopik Rohman bersama para kader dan bidan desa mengunjungi Posyandu Lampegan yang beralamat di Kp. Lampegan RT 02 RW 06 Desa Geresik kecmatan Jamanis. Kamis (13/07/2023).
Baca Juga Farid Zaelani, S.Kom Menjadi Pendaftar Pertama Calon Kepala Desa Sukaraharja Kecamatan Cisayong
Tekan Angka Stunting
Menurutnya, sosialisasi melalui Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) akan lebih efektif, karena Posyandu merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat (UKBM) yang dilaksanakan oleh, dari dan bersama masyarakat, Ucapnya.