Sementara itu Marpu Nandar Setiabudi selaku kepala Desa Ciwangi maupun Iik Abdul Malik selaku perwakilan dari SMPN 2 Limbangan saat dilokasi menuturkan, pada prinsipnya kami merasa terbantu dengan adanya bantuan dari bu dewan, kami ucapkan banyak terimakasih atas bantuan yang telah kami terima, ungkap Marpu.
Dilain pihak Nurjaman salah seorang relawan Putri Tantia mengatakan, bahwa ibu Putri selalu memperhatikan keluhan warga selain desa ciwangi beberapa desa didapil 2 menerima program aspirasi dari beliau seperti halnya Desa Pasirwaru, katanya (Yos Muhyar)