Secara tiba – tiba tebing tanah beserta batu material menghantam dapur rumah dan korban tidak sempat menyelamatkan diri sehingga tertimbun, naas saat hendak menyelamatkan orang tuanya, Samsu alami nasib yang sama tertimbun material, jelas Misno.
Ditempat yang sama Samsu menuturkan dirinya dan kedua orang tuanya Alhamdulillah bisa selamat, namun kerugian materil akibat kejadian ini sekitar Rp 30.000.000,-, ucapnya.
“Orang tua saya Engkus masih dalam kondisi syok, mengalami cedera kaki dan masih perawatan terapis”, imbuhnya.
Saat berita diturunkan belum ada evakuasi material berupa alat berat dari dinas terkait, namun koordinasi pemerintahan desa dan unsur dari Babinsa dan Bhabinkamtibmas sudah dilakukan. (driez)
Baca Juga Satu Anjing Pelacak Temukan Titik Diduga Korban Tertimbun Longsor Cianjur