“Selain pupuk kami juga siapkan untuk pupuk dan obat-obatan pembasmi hama,” ujarnya.
Widiana Syaiful juga menerangkan, untuk teknis dalam ketahanan pangan ini kenapa dikerjakan oleh kelompok tani Saluyu, karena sebelumnya pihak kelompok mengajukan proposal ke pihak pemerintah desa, dan setelah disetujui oleh kepala desa, maka alokasikan melalui anggaran dana desa tahap ke-1 untuk program ketahanan pangan ini, terangnya.
“Saya selaku pelaksana tentunya berharap, dengan program ketahan pangan ini dapat meningkatkan produktifitas pertanian, sehingga taraf ekonomi para petani khususnya di wilayah desa kiarajangkung dapat meningkat.” Harap Widiana Syaiful. (AD/Mar)
Baca Juga Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin Menutup Secara Resmi MTQH Ke-38