Tingkatkan Kemandirian dan Kesejahteraan, Pemdes Dawagung Kec. Rajapolah Menggelar Program PKW

Baca Juga Bonus Atlet Tak Kunjung Cair, Begini Tanggapan Ketua KONI Pangandaran

“Dengan demikian, diharapkan lulusan program ini tidak hanya mendapatkan keterampilan, tetapi juga mendapatkan kesempatan untuk menerapkannya secara langsung di dunia kerja,” harapnya.

H. Trio Wibowo Budi mengungkapkan, ke depan, pemerintah desa Dawagung juga berencana untuk terus memperluas jangkauan Program Kecakapan Wirausaha ini agar lebih banyak para pencari usaha ataupun pelaku usaha yang bisa merasakan manfaatnya.

“Sehingga program PKW ini diharapkan dapat menjadi salah satu solusi dalam mengurangi tingkat pengangguran dan kemiskinan, serta meningkatkan kualitas hidup keluarga di wilayah desa Dawagung,” ungkapnya. (AD)

Baca Juga Sat Samapta Polres Tasikmalaya Kota Gerebek Rumah Kontrakan, Sita Puluhan Botol Miras

About analisaglobal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *